Categories: Karimun

Polsek Tebing Bersama Biker Subuhan Bagikan 1.300 Takjil

KARIMUN – Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tebing, AKP Fian Agung Wibowo SH SIK bersama jajarannya  dan Kasat Samapta Polres Karimun, AKP I Ketut Sudarma, Ketua Komunitas Biker Subuhan Karimun, Felly Eka Saputra dan Ketua  dan anggota Bhayangkari Ranting Tebing menggelar Bhakti Sosial (Baksos) membagi-bagikan 1.300 paket Takjil (Makanan Buka Puasa) diberbagai tempat, Sabtu (18/5/2019) di Tanjung Balai Karimun.

Kapolsek mengatakan, pembagian 1.300 Takjil itu, dilakuakan di sejumlah tempat, yakni di Panti Asuhan Muhammadiyah Sidorejo, Panti Asuhan Jabal Nur Bukit Senang, Pesantren Darul Taufiq Sungai Raya Meral, Pesantren Ar-Rauddah Tebing, RSUD M Sani Tanjung Balai Karimun, RSBT Tebing.

Selanjutnya, di Penjagaan Polres Karimun,  Penjagaan Polsek Tebing, Polsek Meral, Polsek Balai, Puskesmas Balai, Masjid-Masjid terdekat dan diseputarn Tugu MTQ Coastal Area Tanjung Balai Karimun. Usai membagikan Takjil, kegitan dilanjutkan dengan Buka Puasa Bersama dan Sholat Magrib, Sholat Isya Berjamaah di Musholla Sirathal Mustaqim setta Tarawih di Masjid Darul Mukmin.

“Hal ini kami lakukan untuk turun langsung bertemu dengan warga kita yang sedang dirawat di rumah sakit, mendoakan untuk bersabar dan semoga lekas sembuh serta bisa bersilaturahin langsung dengan masyarakat pengguna jalan untuk saling berbagi,” terang Fian.

1300 paket Takjil yang kita bagi-bagikn, tambahnya, atas kerjasama semua pihak yang membantu, khususnya donatur dari Biker Subuhan dan Polsek Tebing. Bagi-bagi Takjil tersebut, sudah yang Kedua kalinya dilksanakan selama Bulan Ramadhan 1450 H/2019. Kegoatan serupa juga masih akan tetap dilaksanakan secara rutin untuk kedepannya, lanjutnya.

“Kegitan Baksor ini yentunya hal untuk lebih mendekatkan Polri kepada masyarakat dan sekaligus untuk menciptakan suasana yang kondusif selama Ramadhan dan berharap dapat menyejukkan kondisi politik pasca Pemilu 2019,” pungkasnya.

 

Penulis : Hasian

 

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Dorong Transformasi Digital Holding Perkebunan Nusantara, PT KPBN Resmi Luncurkan Dashboard DESY

PT Kharisma Pemasaran Bersama Nusantara (PT KPBN), entitas di bawah Holding Perkebunan Nusantara PTPN III…

5 jam ago

Bittime Tanggapi Bitcoin Tembus $95.000 Akankah Jadi Sinyal Kebangkitan Menuju Rekor Baru?

Jakarta, Januari 2026 - Aset kripto nomor satu di dunia, Bitcoin, akhirnya menunjukkan pergerakan positif yang…

6 jam ago

Sinergi Logistik Nasional: Stasiun Belawan Perkuat Mata Rantai Integrasi Kereta Api dan Jalur Laut

Di tengah upaya pemerintah memperkuat sistem logistik nasional, Stasiun Belawan mengukuhkan posisinya sebagai titik krusial…

6 jam ago

Tokocrypto Publikasikan Saldo Simpanan, Aset Pengguna Tumbuh Dua Kali Lipat

Jakarta, 12 Januari 2026 — Tokocrypto memperkuat upaya membangun kepercayaan pengguna dengan menerapkan Proof of Reserves (PoR) atau…

7 jam ago

Jumlah Penumpang KAI Bandara Medan dan Yogyakarta Tumbuh 20 Persen Sepanjang 2025

PT Railink mencatat pertumbuhan signifikan jumlah penumpang sepanjang tahun 2025. Total penumpang KAI Bandara di…

9 jam ago

Perkuat Sinergi Bisnis, KAI Services dan PT Alihdaya Nusantara Solusi Raya Tandatangani Nota Kesepahaman

Dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan pelayanan alih daya yang professional dan memiliki standar operasional yang…

16 jam ago

This website uses cookies.