Categories: Karimun

Puluhan Satpol PP Karimun Ikuti Pemantapan Praja Tahun 2018

KARIMUN – Sebanyak 60 anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Karimun mengikuti pelatihan Pemantapan Praja Tahun 2018. Kegiatan  yang akan digelar selama satu minggu itu resmi dibuka oleh Bupati Karimun Aunur Rafiq pada upaca apel pembukaan di Halaman Rumah Dinas Bupati Karimun Jalan Yos Sudarso Tanjung Balai Karimun Provinsi Kepulauan Riau,Senin (24/9/2018)

Dalam laporan Ketua Panitia Pelaksana disampaikan bahwa pelaksanaan pelatihan pemantapan yang diikuti oleh 60 anggota Satpol PP itu bertujuan untuk meningkatkan profesioname anggota Satuan Pamong Praja dalam menjalankan tugas sesuai fungsi menegakkan peraturan daerah, ketetiban umun dan ketentraman masyarakat sesiai dengan Undang-undang yang berlaku.

Dalam hal ini, Satpol PP dituntut harus memahami ketentuan hukum yang berlaku dan sesuai dengan tupoksinya dalam pelaksanaan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat mengingat kemajuan dan perkembangan pembangunan Kabupaten Karimun yang semakin pesat.

Bupati Karimun, Aunur Rafiq mengarapkan seluruh peserta pelatihan dapat memamfaatkan kesempatan yang diberikan, sehingga kedepan dapat lebih meningkatkan kualitas, intregritas serta profesionalismenya dalam menjalankan tugas dan fungsinya sebagai aparatur garda terdepan penegakan peraturan daerah.

“Pelatihan ini akan diselenggarakan secara bertahap. Semua anggota Satpol PP akan mengikuti pelatihan ini. Selain itu tes urine rutin juga telah kita lajsanakan. Alhamdulillah semuanya sudah clean and clear,” pungkas Rafiq.

Upacara pembukaan pelatihan Pemantapan Praja Tahun 2018 itu turut dihadiri Sekertaris Daerah (Sekda) Kabupaten Karimun HM Firmansyah, Kasat Pol PP TA Rahman, FKPD dan OPD lingkungan Pemkab Karimun.

 

 

Penulis : Hasian

Editor   : Rudiarjo Pangaribuan 

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Lebih dari Sekadar Jual-Beli Alat Tulis, Tokojadi Buka Ruang Promosi Gratis Bagi Pelanggan

Melanjutkan semangat tahun akselerasi yang didasari nilai integritas, Tokojadi kembali meluncurkan inisiatif baru yang berfokus…

6 jam ago

RevComm Tunjuk Hargunadi Soemantri sebagai Country Manager Indonesia

Jakarta, 14 Januari 2026 — RevComm Inc., perusahaan asal Jepang penyedia solusi AI Voice Analytics, MiiTel, resmi menunjuk Hargunadi…

8 jam ago

Menelusuri Tambang Pasir Darat Ilegal dan Cut and Fill di Batam (1)

BATAM - Penambangan pasir darat ilegal dan Cut and Fill(penggalian dan penimbunan untuk meratakan  permukaan…

8 jam ago

Tragedi KM Putri Sakinah: Gerak Cepat Polda NTT, Penanganan Tuntas dan Transparan

Kupang, NTT, 14 Januari 2026 – Tragedi tenggelamnya kapal wisata semi-phinisi KM Putri Sakinah di perairan…

16 jam ago

KA Pandanwangi Tembus 1,15 Juta Penumpang di 2025, Andalan Mobilitas Wisata Tapal Kuda

Jember, Januari 2026 – Kinerja layanan KA Pandanwangi relasi Jember – Ketapang PP terus menunjukkan…

21 jam ago

Ini Tanggapan Bittime Terkait Dampak Inflasi Amerika Serikat dan Kebijakan Tarif Trump Pekan Ini

Jakarta, 13 Januari 2026 - Pasar aset kripto saat ini sedang berada dalam fase konsolidasi yang…

22 jam ago

This website uses cookies.