Categories: Karimun

Satgas TMMD Ke-105 Kodim 0317/TBK Gelar Anjangsana Tali Asih

KARIMUN – Diselah-selah pelaksanaan pembangunan sasaran fisik program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang Ke-105 Kodim (Komando Distrik Militer) 0317/TBK tahun 2019, Satuan Tugas (Satgas) TMMD menggelar Anjangsana Tali Asih berupa pemberian paket sembako kepada warga sekitar, Rabu (31/7/2019).

Komandan Kodim (Dandim) 0317/TBK, Letkol Arm Rizal Analdie melalui Perwira Seksi Teritorial Kodim (Pasiterdim),  Lettu Kav Tatang selaku kordinator pelaksana TMMD Ke-105 menjelaskan bahwa alAnjangsana Tali Asih pembagian sembako itu, merupakan giat tambahan program non fisik TMMD Ke-105 yang dilaksanakan oleh pihaknya.

Tujuan kegiatan ini, lanjutnya, untuk mempererat hubungan tali silaturahmi serta rasa persaudaraan yang erat antara masyarakat dengan TNI-AD Kodim 0317/TBK. Hal itu, tambahnya, dalam rangka mewujudkan kemanunggalan TNI Angkatan Darat (AD) dengan Rakyatnya.

“Tali Asih ini adalah kegiatan tambahan program non fisik TMMD Ke-105. Tujuannya, untuk mempererat persaudaraan dalam mewujudkan kemanunggalan TNI kepada Rakyat. Paket sembako yang kita bagikan, sebanyak 100 paket sesuai penerimanya,” paparnya.

 

Penulis : Hasian

 

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

PT PAMA Gandeng Port Academy Tingkatkan Kompetensi SDM Lewat Diklat Jetty Master

Pada Maret 2025, Port Academy bekerja sama dengan PT Pamapersada Nusantara menyelenggarakan Diklat Jetty Master…

9 menit ago

BINUS @Bandung Kukuhkan Guru Besar, Wujud Komitmen dalam Mendukung dan Membangun Industri Kreatif yang Kompetitif

BINUS @Bandung dengan bangga mengukuhkan Prof. Nugroho Juli Setiadi, S.E., M.M., Ph.D. sebagai Guru Besar…

2 jam ago

KAI Dukung Kemandirian Operasi Whoosh, SDM Indonesia Kini Jalankan Seluruh Perjalanan

PT Kereta Api Indonesia (Persero) menyambut baik tonggak sejarah baru dalam pengoperasian kereta cepat Whoosh,…

3 jam ago

Eratani Raih Pendanaan Seri A Senilai 6,2 Juta USD, Dorong Masa Depan Revolusi Pertanian Indonesia

Di tengah menurunnya pendanaan startup secara signifikan di Indonesia, Eratani berhasil mengumpulkan pendanaan Seri A senilai 6,2…

3 jam ago

Bangkit dari Dementia, Edwin Anderson Kini Jadi Fullstack Developer Gaji Ratusan Dollar!

Edwin didiagnosis demensia saat masih muda. Kondisi itu membuatnya kesulitan berpikir jernih dan berkonsentrasi. Bukan…

4 jam ago

Pantai Jang Jadi Saksi, Bupati Lingga Rancang Masa Depan Ekonomi Daerah

LINGGA – Suasana pagi di Pantai Jang, Dabo Singkep, tampak lebih hangat dari biasanya. Bukan…

4 jam ago

This website uses cookies.