Categories: HUKUM

Tujuh Karyawan jadi Terdakwa, Pengelola Gelper Bally Zone Masuk DPO

Selanjutnya kata Andi, melihat kejadian tersebut saksi Merta Nadi Putra, saksi Ahmad Ayub bersama tim gabungan Ditreskrimum Polda Kepri langsung mengamankan Suhendri bersama dengan karyawan Bally Zone.

“Pada saat dilakukan penangkapan, Suhendri yang berperan sebagai pemain sedang duduk sesaat setelah mengantongi uang hasil penukaran hadiah, sedangkan terdakwa Emanuel Inguliman yang berperan sebagai Humas sekaligus sebagai penukar hadiah dari pemain sedang berdiri mengawasi apabila ada tamu yang berkunjung,” jelasnya.

Sementara itu saat penangkapan, terdakwa Sri Mandayani yang berperan sebagai wasit sedang berdiri dan memperhatikan pemain sambil menunggu apabila ada pemain yang ingin memesan kredit koin yang sama halnya dengan Elvi Sugiarto serta Susi.

Sedangkan Rudi Hartono sendiri, lanjut Andi, berperan sebagai pengawas yang sedang duduk di depan kasir menunggu apabila terdapat mesin yang mengalami gangguan. Selanjutnya Irmayeni berperan sebagai kasir sedang berdiri di tempat kasir menunggu pemain yang akan menukarkan tiket dengan hadiah.

“Pada saat dilakukan penangkapan, terdakwa Stanislaus Bala Hanan sedang menunggu di luar arena gelper untuk menerima barang hasil dari penukaran pemain,” ucapnya.

Andi mengatakan, pengelola gelper Bally Zone bernama Keewin belum tertangkap dan telah dimasukkan dalam Daftar Pencarian Orang(DPO).

Setelah mendengarkan dakwaan JPU, Majelis Hakim melanjutkan persidangan dengan agenda mendengarkan keterangan dua saksi penangkap dari Polda Kepri.

 

Penulis : Jefry Hutauruk

Editor   : Rudiarjo Pangaribuan

Page: 1 2

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Ruas Batang–Semarang Dorong Pengembangan Kawasan Industri di Jawa Tengah

Semarang (14/01) – PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menegaskan bahwa Jalan Tol Batang–Semarang merupakan salah…

2 hari ago

Kementerian PU Tambah 57 Titik Sumur Bor Pasokan Air Bersih Aceh

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) terus bergerak mendukung pemulihan layanan dasar pascabencana di Provinsi Aceh. Fokus…

2 hari ago

Usai Rilis Inflasi AS, Emas Diprediksi Masih Menguat

Usai rilis data inflasi Amerika Serikat, pergerakan harga emas dunia diperkirakan masih berpotensi melanjutkan penguatan…

2 hari ago

Selama Angkutan Nataru 2025/2026, KAI Daop 2 Bandung Amankan 273 Barang Tertinggal Pelanggan

Bandung – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung mencatat keberhasilan dalam menjaga…

2 hari ago

Kolaborasi Dosen dan Mahasiswa BINUS Cyber Security Sukses di Black Hat Europe 2025

Tahun 2025 menjadi titik penting dalam perjalanan Program Cyber Security BINUS University di ranah keamanan…

2 hari ago

Pensiun Dini di Usia Berapa dan Bagaimana Persiapannya?

Pensiun dini sering terdengar seperti mimpi besar. Bayangannya hidup lebih santai, waktu lebih fleksibel, dan…

2 hari ago

This website uses cookies.