Categories: NASIONAL

Harga Anjlok, Petani Sawit Harapkan Peran Lebih Pemerintah

Pemerintah Janjikan Perbaikan

Pemerintah sendiri sampai saat ini masih berupaya menemukan keseimbangan target dari sisi hulu hingga hilir terkait pengendalian minyak goreng. Dalam rapat evaluasi kebijakan pengendalian minyak goreng, Jumat (1/7), Menteri Koordinator Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyinggung upaya memperbaiki harga TBS.

“Saat ini harga minyak goreng telah mencapai Rp14 ribu per liter di Jawa-Bali, sehingga kebijakan di sisi hulu dapat kita mulai relaksasi secara hati-hati untuk mempercepat ekspor dan memperbaiki harga Tandan Buah Segar di tingkat petani,” kata Luhut dalam pernyataan resmi kementerian.

Karena kapasitas tangki di pabrik minyak sakit diperhitungkan akan penuh, pemerintah juga akan melakukan percepatan realisasi ekspor. Upaya ini juga menjadi solusi atas rendahnya harga TBS di tingkat petani.

“Saya minta Kemendag untuk dapat meningkatkan pengali ekspor menjadi tujuh kali untuk ekspor sejak 1 Juli ini, dengan tujuan utama untuk menaikkan harga TBS di petani secara signifikan,” tambah Luhut.

Page: 1 2 3 4 5

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Kuliner Kereta Hadir di TikTok Shop dan Tokopedia, Mudah Dinikmati

Jakarta, 13 Januari 2026 - Dalam upaya memperluas jangkauan pasar sekaligus mempermudah akses masyarakat terhadap…

2 hari ago

Dukung Mobilitas Masyarakat Lintas Daerah, KAI Divre III Palembang Lanjutkan Operasional Kereta Tambahan KA Rajabasa

Palembang, 9 Januari 2026 — Masa Angkutan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 telah resmi…

2 hari ago

Menuju Satu Dekade Berkarya, BINUS SCHOOL Bekasi Raih Peringkat 8 SMA Paling Berprestasi di Jawa Barat

Bekasi, 9 Januari 2026 —  BINUS SCHOOL Bekasi berhasil menempati peringkat ke 8 SMA paling…

3 hari ago

BINUS Hadirkan Asia Collaboration Corner untuk Membuka Pengalaman Global Mahasiswa dan Menciptakan Dampak bagi Indonesia

Jakarta, 9 Januari 2026 — Di tengah arus globalisasi dan perkembangan industri yang semakin cepat,…

3 hari ago

Financial Freedom yang Ideal di Usia Berapa?

Financial freedom sebagai tujuan besar dalam hidup digambarkan indah. Bebas memilih aktivitas, tidak tertekan soal…

3 hari ago

Kementerian PU Gerak Cepat Tangani Banjir di Banjar, Menteri Dody: Fokus Pulihkan Akses dan Lindungi Warga

Kementerian Pekerjaan Umum (PU) merespons cepat kondisi darurat banjir yang melanda Desa Keramat, Kecamatan Sungai…

3 hari ago

This website uses cookies.