Categories: Karimun

Keluarga Besar Polres Karimun Gelar Sholat Idul Adha Bersama Masyarakat

KARIMUN – Keluarga Besar Polres Karimun menggelar Sholat Idul Adha 10 Dzulhijjah 1440 H Tahun 2019 Masehi bersama Masyarakat di Halaman Mapolres Karimun, Minggu (11/8/2019). Sholat Idul Adha itu, mengangkat Tema “Dengan Nilai Ibadah Kurban Kita Tanamkan Semangat dan Ketulusan dalam pengabdian kepada Bangsa dan Negara”.

Kapolres Karimun, AKBP Hengky Pramudya, S.I.K mengatakan, tujuan pelaksanaan Sholat Idul Adha10 Dzulhijjah 1440 H/ 2019 M di Mapolres tersebut guna meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT serta meningkatkan ukhuwah dan mempererat silaturahmi antara Polres Karimun dengan masyarakat.

Shalat Idul Adha yang dilaksanakan di Halaman Mapolres Karimun itu, turut dihadiri dan diikuti, Kapolres Karimun, Ibu Ketua Cabang Bhayangkari Polres Karimun  Ny Afin Hengky Pramudya, Dandim 0317 TBK Letkol Arm Rizal Analdie, Para PJU Polres Karimun, para Kapolsek Jajaran Polres Karimun, Perwira dan anggota Personel Polres Karimun, anggota Vhayangkari dan Keluarga Besar Polres Karimun serta ratusan masyarakat berjumlah, 250 Jamaah.

Rangkaian kegiatan pelaksanaan Sholat Idul Adha,

1. Lantunan Takbir

2. Pembukaan acara oleh Protokol

3. Pelaksanaan Shalat Idul Adha dengan jumlah 2 Rakat dengan Imam Ustad Abdul Syukur dan Bilal Aipda Syukri

4. Kotbah oleh Ustad Abdul Syukur dengan Tema  “Idul Adha merupakan hari besar bagi umat Islam” Karena adanya perjuangan Nabi Ibrahim A.S dalam menjalankan Perintah Allah SWT yakni mengorbankan anak kandungnya Ismail yang kemudian ALLAH SWT menganti dengan seekor domba kibas.

 

5. Doa yang dipimpin oleh Ustad Abdul Syukur

6. Salam-salaman

7. Makan bersama

8. Penyembelihan hewan kurban dengan Jumlah Sapi : 5 ekor dan Kambing  4 ekor

9. Pembagian daging Hewan Kurban kepada masyarakat. Pukul 08.30 WIB kegiatan shalat Iduk Adha selesai, situasi aman dan kondusif.

 

Penulis : Hasian

 

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Kolaborasi, Tantangan dan Etika dalam Peliputan Isu Lingkungan

Webinar Jurnalisme Lingkungan oleh LindungiHutan telah digelar pada 4-5 September 2024. LindungiHutan telah menyelenggarakan webinar…

3 jam ago

Lewat Kolaborasi dengan DATAYOO, Eratani Terapkan Precision Farming Berbasis Satelit

Jakarta, 19 September 2024 – Eratani, startup agritech yang menyediakan solusi pertanian holistik, resmi menjalin…

3 jam ago

PT Dua Samudera Perkasa Sukses Selenggarakan Diklat Mooring Unmooring dengan Port Academy

PT Dua Samudera Perkasa dengan bangga menggelar Diklat Mooring Unmooring bersertifikasi BNSP bekerja sama dengan…

9 jam ago

Maxy Academy Hadirkan Pelatihan “Digital Marketing 101” untuk Persiapkan Ahli Pemasaran Digital Masa Depan

Maxy Academy mengumumkan pelatihan terbaru bertajuk "Digital Marketing 101: Sosial Media Marketing (Daring)", yang dirancang…

10 jam ago

Halo Robotics Sukses Gelar Drone Talks @ The Mulia, Dorong Inovasi Keamanan dengan Otomasi & AI

Halo Robotics dengan bangga mengumumkan kesuksesan acara Drone Talks @ The Mulia yang diselenggarakan pada…

15 jam ago

Jelang Keputusan The Fed: Bitcoin Melonjak Hampir USD $60.000 Lagi

Harga Bitcoin kembali mengalami koreksi dan turun di bawah USD $60 ribu, menjelang keputusan suku bunga…

16 jam ago

This website uses cookies.