Categories: Karimun

Dedikasi Tinggi, Bupati dan Ketua PKK Karimun Terima Penghargaan MKK

KARIMUN – Dinilai sebagai Bupati Karimun dan Ketua TP PKK (Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga) Kabupaten Karimun yang berdedikasi tinggi atau sangat peduli dan berperan dalam penyelenggaraan Program Kependudukan dan Keluarga Berencana dalam Pembangunan Keluarga Sejahtera (KKBPK), Bupati Karimun, Aunur Rafiq dan Hj Raja Azmah Aunur Rafiq menerima penghargaan MKK (Manggala Karya Kencana), Jumat (5/7/2019) di Gedung Mahligai Pancasila Banjarmasin.

Penyerahan Penghargaan MKK dari Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), dr. Hasto Wardoyo dan yang pertama kalinya di raih oleh Pemerintah Kabupaten Karimun itu, di sejalankan dengan peringatan Hari Keluarga Nasional (HKN) yang Ke-26 Tahun 2019 yang di laksankan di Banjarmasin.

Selain Kabupaten Karimun, di Provinsi Kepri, Walikota Batam dan Kabupaten Natuna juga menerima Penghargaan MKK yang sama. Penyerahan Penghargan MKK untuk Bupati Karimun, di serahkan langsung oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Republik Indonesia, Puan Maharani.

 

Penyerahan dilaksanakan pada acara puncak HKN di Lapangan Kantor Gubernur Kalimntan Selatan. Sedangakan penghargaan untuk Ketua TP PKK Kabupaten Karimun Hj. Raja Azmah Aunur Rafiq, di serahkan oleh Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN RI) Bapak dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG di di Gedung Mahligai Pancasila Banjarmasin.

 

 

Penulis : Hasian

Redaksi - SWARAKEPRI

Recent Posts

Harga Emas Masih Kuat, Tren Kenaikan Berlanjut di Tengah Tekanan Global

Pergerakan harga emas dunia (XAU/USD) pada perdagangan hari ini diperkirakan masih berada dalam jalur penguatan,…

1 jam ago

Holding PTPN III (Persero) Perkuat Pengendalian Persediaan CPO melalui Stock Opname di KPBN Dumai

Holding Perkebunan Nusantara PT Perkebunan Nusantara III (Persero) melalui PT KPBN melaksanakan kegiatan stock opname…

11 jam ago

Bittime Tanggapi Drama Pasar Aset Kripto, Ingatkan Pentingnya Literasi dan Strategi Investasi Berkelanjutan

Pasar aset kripto global terpantau tengah berada dalam posisi yang rawan menjelang akhir bulan Januari…

11 jam ago

Pelabuhan Parepare Layani Puluhan Ribu Penumpang Selama Nataru

Parepare, Januari 2026 - PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) Branch Parepare memastikan seluruh layanan terminal…

13 jam ago

Lokasoka Gandeng Ratusan UMKM Wujudkan Souvenir Bernilai dan Bermakna

Lokasoka memperkuat ekosistem ekonomi kreatif nasional dengan menggandeng ratusan UMKM lokal untuk menghadirkan koleksi hampers…

14 jam ago

India Rayakan Hari Republik ke-77 di Jakarta, Tegaskan Kemitraan Strategis dengan Indonesia

Kedutaan Besar India di Jakarta menyelenggarakan perayaan Hari Republik India ke-77 di JW Marriott Hotel…

15 jam ago

This website uses cookies.