Categories: BATAMHUKUM

Sidang Kasus Rokok Ilegal di PN Batam, Begini Keterangan Saksi Ahli Bea Cukai

Pertanyaan dilanjutkan lagi oleh Majelis Hakim, “Kamu menjual langsung ke konsumen atau ke toko-toko penjual rokok?”. Terdakwa menjawab, “ke Toko yang mulia”.  Majelis Hakim menanyakan kembali, “Bukan ke konsumennya langsung?”. Dijawab kembali oleh terdakwa, “ke Toko yang mulia”..

Majelis Hakim kemudian mempersilahkan JPU, Dedi melanjutkan pertanyaan terhadap terdakwa YM, “Pak Jaksa silahkan dilanjut,” kata Dwi Nurahmanu.

Kemudian JPU Dedi melanjutkan instruksi dari Majelis Hakim, “Terimakasih yang mulia. Terdakwa, di mana terdakwa menyimpan rokok-rokok ini sebelum di pasarkan?” tanya Dedi. Terdakwa menjawab, “di Sekupang, di rumah pak”.

JPU merincikan pertanyaan, “Apakah ada gudang tersendiri untuk menyimpan rokok ini?”. Terdakwa menjawab, “Ada pak”. JPU Dedi melanjutkan pertanyaan, “Jadi saudara memperoleh rokok ini dari jalur apa? Jalur darat atau laut?”. Terdakwa menjawab, “Dari darat pak”.

Dedi merincikan lagi pertanyaannya, “Berapa keuntungan terdakwa yang didapati dari setiap penjualan?”. Terdakwa menjawab “Satu slop  1.500 rupiah pak”. Dedi melanjutkan pertanyaan, “Satu slop ini yang merek Indonesia atau merek luar negeri?”. Terdakwa mengaku, “Sama semua pak”.

JPU Dedi bertanya lagi, “Sama semua 1.500 rupiah ya? Keuntungan 1.500 rupiah itu apakah ada juga yang dijual eceran atau per slop atau per karton?”. Terdakwa menjawab, “Per slop pak”.

Dirincikan lagi pertanyaan tersebut oleh JPU Dedi, “Siapa saja pembeli yang membeli rokok saudara itu?”. Terdakwa menjawab, “ke Pantai pak sama beberapa tempat”.

Page: 1 2 3 4 5 6 7

Redaksi - SWARAKEPRI

View Comments

Recent Posts

Memahami Lisensi PSE untuk Bisnis Online di Indonesia

Di Indonesia, Lisensi PSE merupakan sertifikasi penting bagi bisnis online dan memastikan pemenuhan terhadap standar…

3 hari ago

Kenapa Sertifikasi IMDG Code Jadi Kunci Keselamatan di Pelabuhan? Temukan Jawabannya di Sini!

Sertifikasi IMDG Code sangat penting untuk memastikan keselamatan operasional di pelabuhan. Kode ini menetapkan standar…

3 hari ago

Kolaborasi KEMENKOPUKM, IBT Technopark UPN Veteran Jawa Timur, dan Maxy Academy: Mendorong Perkembangan Startup Mahasiswa

Ekosistem startup di Indonesia terus mengalami perkembangan signifikan. Pada awal 2024, tercatat ada 2.562 startup…

3 hari ago

KUPP Kelas III Ogoamas Gandeng Port Academy Selenggarakan Diklat Tenaga Kerja Bongkar Muat Bersertifikasi BNSP

KUPP Kelas III Ogoamas, bekerja sama dengan Port Academy, sukses menyelenggarakan Diklat Tenaga Kerja Bongkar…

3 hari ago

MiiTel Hadirkan Fitur Word Cloud Otomatis untuk Percakapan Telepon

Sistem telepon berbasis AI "MiiTel Phone" kini menyediakan fitur word cloud otomatis, memungkinkan perusahaan melihat…

3 hari ago

Konsisten Terapkan GCG, WSBP Kembali Raih 2 Penghargaan di TOP GRC Awards 2024

Pada ajang yang berlangsung di Jakarta, Rabu (11/9), WSBP berhasil meraih penghargaan dalam kategori Top…

3 hari ago

This website uses cookies.